Sabtu, 31 Januari 2009

Variabel Penelitian

. Sabtu, 31 Januari 2009


Variabel berasal dari sebuah konsep atau construct yang mempunyai variasi nilai dan terukur,jadi kalo tidak punya variasi dan tidak bias diukur nmnya bukan variabel
Konsep adalah bentukan dari teori
Construct adalah konsep yang dibuat oleh peneliti
Contoh variable :
Aspirasi
Penghasilan
Pendidikan
Status social
Gaji
Produktivitas kerja
Nah,variable inilah yang akan diteliti
Macam – macam variable ;
Variabel Antecenden ( A )
Variabel awal yang mempengaruhi variable lain
Contoh : Kebijakan pengupahan mempengaruhi UMR dan Uang Lembur
Variabel Independen ( X )
Variabel yang mempengaruhi variable lain,sering disebut variable penyebab,bebas,eksogen
Contoh : UMR dan Uang Lembur
Variabel Dependen ( Y )
Variabel yang dipengaruhi atau variable output,terikat,endogen
Contoh : Motivasi, dipengaruhi oleh UMR dan Uang Lembur, dan motivasi mempengaruhi kinerja ( Y )
Variabel Intervening ( I )
Variabel antara,mempengaruhi dependen
Contoh : motivasi
Variabel Moderator ( M )
Variabel diluar dependen dan independen,turut mempengaruhi dependen
Contoh : Iklim kerja

0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

 
Namablogkamu is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com